Selamat Datang di dalam Hypermedia Kelompok Tugas 1 Pendidikan Teknik Informatika Offering C 2012 Universitas Negeri Malang

Lagu

Rabu, 20 November 2013

Konsep dan Terminologi Transmisi Data

Transmisi Data terjadi di antara pemancar dan penerima melalui media transmisi. Terdapat dua buah media transmisi: media transmisi terkendali (guided media transmition) dan media transmisi tidak terkendali (unguided media transmition). Media terkendali adalah media yang menyalurkan gelombang transmisi melalui jalur fisik.

Kegunaan dan Karakteristik Media Transmisi Data

Bila kita sudah mengetahui apa saja media Transmisi Data maka kita perlu mengetahui kegunaan media Transmisi Data serta karakteristik media Transmisi Data.

Apa saja media Transmisi Data ? ?

Di dalam Transmisi Data terdapat beberapa media yang dapat digunakan dalam pengiriman data yakni antara lain :

Senin, 18 November 2013

Apa Itu Transmisi Data ? ?


Media transmisi merupakan media yang digunakan untuk mengirimkan informasi atau data dari suatu tempat ke tempat yang lain. Media yang dimaksud adalah media jaringan komputer. Pengiriman data dilakukan dengan mengubah data menjadi kode atau sinyal dan ketika sampai di tempat tujuan sinyal tersebut diubah kembali menjadi data seperti semula.